HOBI

        Renang adalah  sakah satu hobi saya yang paling menyenangkan, awal mulanya saya sama sekali tidak bisa berenang bahkan sangat takut dengan air karena pernah ada teman saya sewaktu masih kecil meninggal dunia karena tenggelam di laut, mulai saat kejadian  itu saya sangat takut dan trauma dengan air kolam maupun jugah air laut, setiap kali pulang dari sekolahan teman-teman ku selalu mengajak untuk berenang di danau, tetapi saya tidak perna mau dengan ajakan mereka karena dalam pikiran ku selalu membayangi teman ku yang dulu meninggal dunia karena tenggelam di laut..
     di usiahku yang ke 19 tahun dan pada sewaktu itu saya masi duduk di bangku SMA kelas 2, saya mempunyai cita-cita untuk enjadi seorang tentara. dalam hati saya berkata " kalo tidak bisa berenang manah mungkin bisa menjadi seorang tentara" setiap hari saya selalu bertanya pada diri ku " kapan saya bisa berenang?"dari semenjak itulah saya mempunyai keinginan besar untuk bisa berenang  dan ingin sekali belajar renang. saya pun coba memberanikan diri untuk berenang, tapi saya bukan renang di laut saya renang di pinggir danau saja yang dalaman kira-kira 2 sampai 3 meter saja. karena keasikan renang rasa trauma akan air ku pun perlahan menghilang.
      keesokan harinya saya mengajak teman seolah ku untuk berenang di danau. karena keseringan renang di danau saya menjadi ketagihan untuk renang dan setiap kali pulang dari sekolahan cuma ganti pakaian seragan saja di rumah kemudian langsung berangkat ke tempat berenang. dari situlah saya mulai latih berenang dan mencoba renang  di kolam  yang dalaman sekitar 7 sampai 8 meter,walaupun sering kelelep dan minum air tetapi saya tidak pernah menyerah untuk terus berlatih. renang. setelah saya bisa renang saya sangat senang karena berlatih bereng bukanlah hal yang mudah,
hingga sampai sekarang saya tetap rutin untuk berenang walsupun cums 2 kali  dalam sebulan.

Komentar

Postingan populer dari blog ini

PENTINGNYA MEMBACA

KEHIDUPAN KAMPUS